Perspektif Pengembangan Pelabuhan Tilamuta dalam teropong Peningkatan Ekonomi seorang Anas Jusuf

- Jurnalis

Jumat, 9 Juli 2021 - 17:10 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oleh : Supandra M. Nur (Kepala Dinas PU Kabupaten Boalemo)

Trilogis.id (Tajuk) – Pelabuhan Tilamuta merupakan infrastruktur transportasi laut yang mendukung pertumbuhan ekonomi dan pengembangan daerah Kab Boalemo.

Secara heararki pelabuhan Tilamuta merupakan Pelabuhan Pengumpan Regional (PPR) dan berpotensi dikembangkan menjadi Pelabuhan Pengumpul (PP).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Secara spesifik pelabuhan tilamuta sangat berpotensi menjadi ‘Main Gate‘ distribusi barang di Provinsi Gorontalo dan dapat menyaingi pelabuhan anggrek.

Disamping itu juga pelabuhan tilamuta memiliki ‘Heterland” yang cukup luas meliputi Kabupaten Pohuwato, sebagian Kabupaten Gorontalo yang menjadi Pelabuhan Pengumpul bagi hubungan port Bitung Sulawesi Utara.

Disisi lain, potensi Pelabuhan Tilamuta merupakan kawasan pelabuhan teringerasi memiliki kualifikasi yang berpeluang pengembangan di beberapa sektor seperti:

Baca Juga :  Dr. Hendriwan optimis Pelabuhan Tilamuta jadi lini sektor peningkatan PAD dan Peluang Lapangan Pekerjaan

1.Kawasan pergudangan
2.Kawasan Industri
3.Kawasan Depo/Dry port
4.Kawasan Pertanian berkelanjutan
5.Kawasan Perikanan

Berdasarkan pertimbangan kondisi saat ini beberapa faktor penentu lokasi pelabuhan dari segi fokus, kriteria dan jenjang sub kriteria yaitu;

* Peran skala Pelayanan Pelabuhan – peran Pelabuhan dan skala Pelabuhan.
* Pelayanan pelabuhan – Kapasitas B/M, Jangkauan pelayanan, simpul internasional.
*Jarak ke Alur pelayaran internasional dan pelabuhan-karak antar pelabuhan.
*Infrastruktur Pelabuhan-panjang dermaga, kedalaman perairan, fasilitas. carane, lapangan penumpukan.
* Faktor penentu lokasi pelabuhan: kesian RTRW, RTRW-P, RTR-K.
*Komitmen Pemerintah: Provinsi, Pusat, Kabupaten/Kota.
*Aspek kelayakan teknis: Luas perairan, karakteristik gelombang, pasang surut dan air, erosi dan pengendapan, luas wilayah daratan
*Aspek keamanan dan keselamatan : daratan, perairan.
* Aspek ekonomi : PDRB wilayah, kontribusi perdagangan, kontribusi industri pengolahan, dampak perkembangan sosial, volume bongkar/muat, penumpang naik/turun.

Baca Juga :  Terdampak Banjir, Dr. Sherman Moridu bagikan Makan Siap Saji

Butuh keseriusan dan komitmen bersama antara Pemerintah Daerah Kabupaten Boalemo, Pusat, Provinsi dan pihak swasta untuk mewujudkan pengembangan Pelabuhan Tilamuta menuju Pelabuhan pengumpul.

Potensi dan alternatif pengembangan kawasan terpadu pelabuhan tilamuta bukanlah mimpi yang tidak bisa diwujudkan, rencana ekspansi pelabuhan, permasalahan yang kita hadapi sekarang tentunya menjadi roh penggerak bagi kita semua, bukan hanya sekedar mewujudkan peningkatan ekonomi masyarakat Kab Boalemo secara khusus namun lebih kepada mewujudkan “syurga Alam” bagi seluruh jiwa generasi anak/cucu kita kedepan.

Mari dukung upaya pemerintah kabupaten Boalemo untuk mewujudkan Pelabuhan Tilamuta sebagai alternatif lokomotif pengembangan ekonomi masyarakat Boalemo.

Mari bergerak bersama untuk Boalemo yang lebih baik

Berita Terkait

PETI dibahas dalam Rapat Forkopimda Kabupaten Boalemo
Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 00:23 WITA

PETI dibahas dalam Rapat Forkopimda Kabupaten Boalemo

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

PETI dibahas dalam Rapat Forkopimda Kabupaten Boalemo

Sabtu, 15 Feb 2025 - 00:23 WITA

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA