Evaluasi Efektivitas Pembangunan Kawasan dan Keuangan Pedesaan, Dr. Sherman Moridu sambut Tim BPK-RI

- Jurnalis

Senin, 23 Oktober 2023 - 13:55 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trologis.id (Pemda Boalemo) – Penjabat Bupati Boalemo Dr.Sherman Moridu S.Pd.,MM., didampingi Asisten III Setda Boalemo Syafrudin Lamusu SE.,MM., dan Kepala BKAD Drs.Taufik Kumali MM., menerima kunjungan tim Pemeriksa BPK- RI perwakilan Provinsi Gorontalo, bertempat di ruang kerja Bupati, Senin, 23-10-2023.

Pada kesempatan itu, Tri Widyantoro selaku pengendali teknis menyampaikan terima kasih kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Boalemo yang telah menyambut baik kedatangan tim Pemeriksa BPK – RI Perwakilan Provinsi Gorontalo.

Tujuan kedatangan tim Pemeriksa BPK-RI Perwakilan Provinsi Gorontalo di Kabupaten Boalemo dalam rangka melakukan Pemeriksaan  kinerja atas efektivitas upaya Pemerintah Daerah dalam Pembangunan kawasan Perdesaan untuk mempercepat dan meningkatkan kualitas pelayanan, Pengembangan ekonomi dan Pemberdayaan masyarakat desa Tahun Anggaran 2021 sampai dengan semester I tahun 2023 dlingkungan Pemerintah Kabupaten Boalemo,” kata Tri Widyantoro.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, kepada warga media ini, Penjabat Bupati Boalemo Dr.Sherman Moridu S.Pd.,MM., menyampaikan  terima kasih dan selamat datang  Kepada tim Pemeriksaan kinerja atas efektivitas upaya Pemerintah daerah dalam pembagunan kawasan perdesaan untuk mempercepat dan meningkatkan kualitas pelayanan, Pengembangan ekonomi dan Pemberdayaan masyarakat desa di Kabupaten Boalemo.

Tentunya, selaku Pemeritah Daerah dan masyarakat Kabupaten Boalemo, saya sangat menyambut baik Pemeriksaan kinerja atas efektivitas upaya Pemerintah daerah dalam Pembangunan kawasan perdesaan yang dilakukan tim Pemeriksaan BPK-RI Perwakilan Provinsi Gorontalo,” ungkap Dr. Sherman Moridu

Dirinya berharap kepada seluruh pimpinan OPD terkait, agar dapat mendukung pelaksanaan pemeriksaan  kinerja atas efektivitas upaya Pemerinrah Daerah, khususnya dalam pembangunan kawasan perdesaan untuk mempercepat dan meningkatkan kualitas pelayanan, pengembangan ekonomi dan Pemberdayaan masyarakat desa,” tutupnya.

Baca Juga :  Gaet Universitas Negeri Gorontalo, Pemda Boalemo Bahas Kawasan Ekonomi Khusus (KEK)

Berita Terkait

Dukungan Penuh untuk Kebijakan Zakat ASN dengan Pendekatan Tegas dan Bijak
Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?
Ketika Zakat Menjadi Pemaksaan: ASN Boalemo Kini Wajib ‘Ikhlas’
Diduga digunakan pada PETI, 3 alat berat ditahan Polres Boalemo. Nasa: Bos-bosnya kemana?
Harapan 100 hari kerja: Menanti “Quick Win” atas Sejumlah Pekerjaan Rumah PAHAM usai dilantik
127 TPK Dikes Boalemo jalani SPK
KPU Boalemo gelar FGD Evaluasi Pemilihan Tahun 2024
Sempat dirawat di Rumah Sakit, Istri yang di Tikam Suaminya, Meninggal Dunia

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 06:02 WITA

Dukungan Penuh untuk Kebijakan Zakat ASN dengan Pendekatan Tegas dan Bijak

Sabtu, 15 Maret 2025 - 01:31 WITA

Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:44 WITA

Ketika Zakat Menjadi Pemaksaan: ASN Boalemo Kini Wajib ‘Ikhlas’

Jumat, 21 Februari 2025 - 18:46 WITA

Diduga digunakan pada PETI, 3 alat berat ditahan Polres Boalemo. Nasa: Bos-bosnya kemana?

Jumat, 21 Februari 2025 - 13:20 WITA

Harapan 100 hari kerja: Menanti “Quick Win” atas Sejumlah Pekerjaan Rumah PAHAM usai dilantik

Berita Terbaru

Daerah

Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?

Sabtu, 15 Mar 2025 - 01:31 WITA