Resmi Dilantik, Dr. Sherman Moridu ajak KNPI Boalemo Majukan Daerah

- Jurnalis

Jumat, 31 Mei 2024 - 23:56 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Pemda Boalemo) – Bertempat di hotel Grand Amalia, Jum’at (31-05-2024, Penjabat Bupati Boalemo Dr. Sherman Moridu, S. Pd, MM menghadiri pelantikan Dewan Pengurus Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Boalemo masa bakti 2024 – 2027.

Pada kesempatan itu, Penjabat Bupati Boalemo Dr. Sherman Moridu, S. Pd, MM menyampaikan terima kasih kepada Ketua KNPI Provinsi Gorontalo yang telah melantik Dewan Pengurus Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Boalemo masa bakti 2024-2027.

Baca Juga :  Sutriyani Lumula Optimis Bisa mencapai Terget 80% Herd Immunity di Bulan Desember

Dirinya berpesan kepada Dewan Pengurus Daerah (DPD) Komitmen Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) yang baru dilantik agar dapat menghidari keretakan dan mari kita membangun kerukunan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Daerah ini sudah memasuki usia seperempat abad atau usia 25 tahun, mari  sama – sama kita bangun dengan kebersamaan, jangan kita bangun dengan perpecahan.  Mari kita menghargai jasa-jasa  pemimpin DPD KNPI sebelumnya dan bagaimana kita memajukan organisasi komite Nasional Pemuda Indonesia  ini kedepan. Begitu banyak pesan dan harapan bapak Presiden untuk menghadapi generasi emas 2045. Oleh karena itu, dengan berkumpulnya para pemuda ini, mari kita majukan pembangunan di daerah,” Ucap Pj. Bupati.

Terakhir, Dr. Sherman Moridu berharap kepada Dewan Pengurus Daerah Komite Nasional Pemuda Indonesia (DPD – KNPI) Kabupaten Boalemo yang baru dilantik agar dapat bersinergi dengan Pemerintah untuk mensukseskan pembangunan di Kabupaten Boalemo.

Berita Terkait

Ramadhan, THR dan Berkah Komunisme
Optimalisasi Penghimpunan Zakat Melalui UPZ Kecamatan Berbasis AGPAI dan IPARI
Dukungan Penuh untuk Kebijakan Zakat ASN dengan Pendekatan Tegas dan Bijak
Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?
Ketika Zakat Menjadi Pemaksaan: ASN Boalemo Kini Wajib ‘Ikhlas’
Moloopu dan Mopotilolo: Harmoni Tradisi dan Spirit Ramadhan dalam Kepemimpinan Duluo Lo U Limo Lo Pohala’a
Diduga digunakan pada PETI, 3 alat berat ditahan Polres Boalemo. Nasa: Bos-bosnya kemana?
Harapan 100 hari kerja: Menanti “Quick Win” atas Sejumlah Pekerjaan Rumah PAHAM usai dilantik

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 00:34 WITA

Ramadhan, THR dan Berkah Komunisme

Senin, 17 Maret 2025 - 00:14 WITA

Optimalisasi Penghimpunan Zakat Melalui UPZ Kecamatan Berbasis AGPAI dan IPARI

Sabtu, 15 Maret 2025 - 01:31 WITA

Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:44 WITA

Ketika Zakat Menjadi Pemaksaan: ASN Boalemo Kini Wajib ‘Ikhlas’

Rabu, 5 Maret 2025 - 23:23 WITA

Moloopu dan Mopotilolo: Harmoni Tradisi dan Spirit Ramadhan dalam Kepemimpinan Duluo Lo U Limo Lo Pohala’a

Berita Terbaru

Headline

Ternyata, Korban PETI di Boalemo masih berstatus sebagai Siswa

Jumat, 21 Mar 2025 - 04:27 WITA

Headline

19 Ramadhan, Berbagi Berkah Ala “Papa Papa Senang”

Rabu, 19 Mar 2025 - 21:30 WITA

Advertorial

Ramadhan, THR dan Berkah Komunisme

Senin, 17 Mar 2025 - 00:34 WITA

Daerah

Apakah Saya Berhak Menerima Zakat? Begini Cara Menentukannya

Senin, 17 Mar 2025 - 00:17 WITA