Revolusi Mental di HUT SATPOL-PP Ke-79

- Jurnalis

Rabu, 10 Maret 2021 - 08:57 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Pemda Boalemo) – Sekretaris Daerah Sherman Moridu bertindak sebagai inspektur Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Satpol-PP ke-79, bertempat di Pendopo Kantor Bupati,rabu 10/3/2021.

Kegiatan yang dirangkaikan dengan SatLinMas ke – 59 dan Pemadam Kebakaran ke – 102 itu, Sherman Moridu menyampaikan bahwa peringatan Hari Ulang Tahun Satpol-PP, Satuan Perlindungan masyarakat serta pemadam kebakaran tahun 2021 ini, menjadi momentum perbaikan kualitas, karena hal ini sangat penting untuk peningkatan pelayanan masyarakat.

“Membangun kualitas organisasi dan Sumber Daya Manusia sangatlah penting di lakukan untuk mendapatkan kepercayaan masyarakat. Untuk itu pengembangan diri perlu di lakukan dengan berbagai cara seperti melakukan latihan-latihan Outdor maupun indoor,” ucap Sherman.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, Sekretaris Daerah Sherman Moridu menyampaikan bahwa seorang pemimpin harus mampu menjabarkan dan memperkuat konsep organisasi, baik memperkuat sarana prasarana maupun memperkuat kemampuan perorangan.

Baca Juga :  Boalemo dilirik Investor. 2 Pulau di Tilamuta disiapkan untuk Perekonomian masyarakat

Diakhir penyampaiannya, Sherman meminta kepada anggota Satpol-PP, Pemadam Kebakaran dan Satuan Perlindungan masyarakat agar perlu meningakatkan disiplin dengan revolusi Mental.

“Bagaimana penerapan disiplin harus baik, perlu adanya revolusi Mental.  kita harus berintropeksi diri, untuk merubah pola kerja, pola pikir, untuk membangun daerah Kabupaten Boalemo,”pungkasnya.

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA