Safari Ramadhan, Anas Jusuf ungkap kondisi Covid-19 Kabupaten Boalemo

- Jurnalis

Rabu, 21 April 2021 - 20:53 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Pemda Boalemo) – Berawal Mesjid Baiturahman Desa Modelomo Kecamatan Tilamuta, Pemerintah Daerah Kabupaten Boalemo Melakukan Safari Ramadhan, rabu (21-04-2021).

Regu yang dipimpin oleh Plt Bupati Boalemo Ir.Anas Jusuf, M.Si tersebut, juga turut dihadiri Kepala Kejaksaan Negeri Boalemo Ahmad Muchlis ,SH,. MH., Serta sejumlah Pimpinan OPD.

Dihadapan jamaah mesjid yang sering disebut Mesjid Jami itu, Anas Jusuf menyampaikan terima kasih kepada jamaah mesjid Bairurahman yang telah mematuhi Protokol Kesehatan dalam pelaksanaan sholat Tarwih Berjamaah.

“Pada bulan Ramadhan yang lalu, kita umat muslim belum diperbolehkan untuk melaksanakan sholat Tarwih berjamaah di mesjid, karena adanya pandemi covid 19. Sehingga itu, kita patut bersyukur bahwa Ramadhan kali ini, kita bisa melaksanakan puasa sekaligus melaksanakan sholat berjamaah di mesjid. Alhamdulillah di mesjid Baiturrahman ini penerapan protokol kesehatan berjalan dengan baik, oleh sebab itu saya ucapkan terima kasih,” tutur Anas dalam sambutannya mewakili Pemerintah Daerah.

Selain itu, Plt Bupati Boalemo Anas juga membeberkan bahwa kondisi Covid-19 di Kabupaten Boalemo masih posisi zona kuning, olehnya dirinya kembali menekankan penerapan disiplin Protokol Kesehatan.

“Kita tetap harus waspada terhadap covid 19 ini. Jangan dianggap remeh, mari kita patuhi protokol kesehatan dan tegakan 3 M yaitu mencuci tangan, memakai masker dan menghidari kerumunan. semoga pelaksanaan puasa kita tahun ini berjalan dengan lancar dan di ridhoi Allah SWT,” tegas Anas.

Nampak dalam kesempatan itu, Plt. Bupati Boalemo Anas Jusuf Menyerahkan voucher sejumlah Rp.250.000.000,- kepada takmirul Mesjid Baiturahman.

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA