Anas Jusuf dapat tugas dari Presiden RI Joko Widodo

- Jurnalis

Senin, 17 Mei 2021 - 15:57 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Pemda Boalemo) – PLT Bupati Boalemo Ir Anas Jusuf bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Boalemo mengikuti Pengarahan dari Presiden RI Joko Widodo, senin 17-05-2021.

Presiden Republik Indonesia Joko Widodo memberikan Pengarahan kepada seluruh Kepala Daerah yang ada di Indonesia.

Arahan yang disampaikan orang nomor 1 di Republik Indonesia melalui Video Confrence (Vidcon) itu, diakibatkan terjadi lonjakan jumlah masyarakat yang terpapar Covid-19.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita sementara menghadapi masalah serius. Ada 15 Provinsi dari 34 Provinsi yang ada di Indonesia mengalami peningkatan covid 19,” kata Joko Widodo.

sehingga itu, Presiden Joko Widodo mengimbau kepada Gubernur, Bupati dan Walikota agar hati-hati terhadap penyebaran covid-19. Mengingat perkembangan kasus tersebut di update setiap minggu, dan khusus di pulau Sumatera kasusnya tinggi tetapi ada penurunan.

”Disamping kasus covid-19 Presiden Joko widodo menyampaikan pertumbuhan ekonomi Nasional di tahun 2020 yang mencapai 2,97 % turun menjadi minus 5%, sedangkan di tahun 2021 masih minus 0,74%, dengan target di atas 7 %,” beber Presiden RI 2 Periode itu.

Joko Widodo juga menegaskan bahwa setiap Gubernur, Bupati dan Walikota harus bertanggung jawab dalam kontribusi pertumbuhan ekonomi Nasional dan tetap berhati-hati, agar penanganan covid 19 dan perumbuhan ekonomi dapat sejalan.

Baca Juga :  Kembali Berulah, Plt. Bupati Boalemo kecewa dengan Dinas Dukcapil

Sementara itu, ketika diwawancarai usai mengikuti pengarahan Presiden Joko Widodo, Plt Bupati Boalemo Anas Jusuf mengaku siap menjalankan kebijakan pemerintah pusat, terutama dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi dan penanganan covid 19, khususnya di wilayah Kabupaten Boalemo.

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA