Anas Jusuf serahkan bantuan Pemda Boalemo untuk korban kebakaran

- Jurnalis

Kamis, 10 Juni 2021 - 17:05 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Pemda Boalemo) – Plt Bupati Boalemo Ir. Anas Jusuf menyambangi Keluarga Korban Kebakaran di Desa Hungayonaa Kecamatan Tilamuta, Kamis 10-6-2021.

Anas Jusuf yang turut didampingi Kadis Sosial dan PMD Mondru Mopangga dan Kepala BPBD Mans Mopangga, terpantau juga menyerahkan bantuan Pemerintah Daerah kepada keluarga Jufri Dalanggo yang menjadi korban si jago merah Rabu (09-06-2021) malam

Baca Juga :  IDEM apresiasi Bawaslu RI, hingga dorong Timsel lahirkan Penyelenggara Berkualitas

Pada kesempatan itu, Anas Jusuf menyampaikan bahwa bantuan ini,merupakan bantuan Pemerintah Daerah melalui Dinas Sosial dan PMD dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah untuk meringankan beban keluarga yang terkena musibah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sudah menjadi kewajiban Pemerintah Daerah untuk membantu masyarakat yang tertimpah musibah. Semoga bantuan ini dapat dimanfaatkan dengan baik sesuai dengan kebutuhan,” Ungkap Anas Jusuf.

Selain itu,Plt Bupati Boalemo Anas Jusuf juga meminta keluarga agar tetap tabah dalam menerima segala bentuk ujian dari Tuhan

“Musibah ini merupakan hal yang tidak di inginkan oleh siapapun, namun ini sudah menjadi ketentuan Allah SWT. Untuk itu, diharapkan kepada keluarga yang tertimpah musibah ini, agar bersabar dan mengambil hikmah dari kejadian musibah ini,” pungkasnya.

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA