Begini Respon Pemda Boalemo terkait Sengketa Tanah SMA 2 Tilamuta

- Jurnalis

Rabu, 30 Maret 2022 - 14:31 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id(Pemda Boalemo) – Terkait persoalan sengketa tanah SMA N 2 Tilamuta yang saat ini sudah bukan milik Pemerintah Daerah lagi, Sekretaris Dinas Perkimhubtan Kabupaten Boalemo, Ruslan Djibu angkat bicara.

Pasalnya, menjadi tanggung jawab Pemerintah karena menyangkut Peningkatan Sumber Daya Manusia Kabupaten Boalemo khususnya, Ruslan mengaku sudah siap menindaklanjuti putusan dari Mahkamah Agung tersebut.

Pada Prinsipnya kami sebagai Pemerintah Daerah siap membayar. saat ini,kami (Pemda Boalemo/ Perkimhubtan;red,) sudah mengalokasikan anggaran ganti ruginya,” kata Ruslan Djibu saat ditemui di Kantornya Rabu 30/3/2022.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ruslan juga mengaku bahwa proses pembayaran yang nantinya akan ditindaklanjuti butuh tahapan-tahapan pergeseran karena menyangkut Keuangan Daerah.

Jadi kami sudah siap dengan anggaran. hanya saja, sesuai konsultasi dan aturan yang berlaku, pergeseran anggaran bisa dilakukan pada APBD Perubahan nanti karena harua merubah nomenklatur kegiatan,” terang Ruslan.

Meskipun demikian, mewakili Pemerintah Daerah dan sebagainya Dinas teknis yang dipercayakan, dirinya akan menyeriusi persoalan sengketa tanah tersebut.

Baca Juga :  Dr. Heldy Alam dinobatkan Bunda PAUD berprestasi tingkat Nasional

Berita Terkait

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II
NaSa bakal surati BPK untuk audit khusus dana hibah Pemilu di KPU hingga Polres Boalemo
Jika Rum Pagau tersandung kasus hingga jadi tersangka, Maka…??
Ditetapkan Bupati Boalemo terpilih, Bagaimana kelanjutan kasus dugaan Penghinaan Rum Pagau?
Romin Beberkan masalah Bantuan Sapi, Perahu hingga Pajak desa Tenilo
Oknum Polisi Sektor Tilamuta Diduga Aniaya warga dirumah dan Depan Orang Tuanya

Berita Terkait

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Sabtu, 25 Januari 2025 - 11:25 WITA

Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Kamis, 23 Januari 2025 - 23:21 WITA

NaSa bakal surati BPK untuk audit khusus dana hibah Pemilu di KPU hingga Polres Boalemo

Selasa, 14 Januari 2025 - 16:12 WITA

Jika Rum Pagau tersandung kasus hingga jadi tersangka, Maka…??

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA