Dikes Boalemo evaluasi Petugas Gizi dan Bidan di setiap Puskesmas

- Jurnalis

Selasa, 27 Desember 2022 - 18:01 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Dikes Boalemo) – Buku KIA merupakan beberapa catatan kesehatan di komunitas seperti Kartu Menuju Sehat (KMS) untuk mengukur pertumbuhan dan perkembangan bayi balita, kartu imunisasi, kartu ibu dan beberapa hal lainnya.

Karena berisi informasi kesehatan, pemantauan pertumbuhan dan perkembangan, Buku KIA sangat bermanfaat untuk meningkatkan kesehatan ibu dan anak yang meliputi imunisasi, gizi seimbang dan Vitamin.

Oleh karena itu, setiap ibu hamil harus memiliki, membaca dan memahami isi Buku KIA. Satu anak perlu memiliki satu buku KIA untuk memantau tumbuh kembangnya. Buku KIA harus disimpan, tidak boleh rusak / hilang serta perlu dibawa saat berkunjung ke fasilitas pelayanan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Merasa menjadi dinas teknis yang mengawal dan memantau tumbuh kembang Ibu hamil dan Janin, Dinas Kesehatan Kabupaten Boalemo melalui Bidang Kesehatan Masyarakat menggelar evaluasi pemanfaatan/penggunaan buku KIA/KMS untuk petugas kesehatan, selasa 27-12-2022.

Baca Juga :  Komitmen Pembangunan Daerah oleh Anas Jusuf

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Boalemo Hj. Sutriyani Lumula S.ST.,. M.Kes kebijakan Buku KIA sebagai telah lama ditetapkan, namun hingga saat ini, komitmen dalam pemanfaatannya di masyarakat masih belum sesuai harapan, sehingga perlu penguatan terutama kelengkapan pengisiannya oleh petugas kesehatan, kader dan orangtua.

Buku KIA ini sangat bermanfaat untuk meningkatkan kesehatan ibu dan anak. Dari imunisasi, gizi seimbang dan Vitamin A. karena berisi informasi kesehatan, pemantauan dan pendampingan dari kita (Tenaga Kesehatan;red) sangat dibutuhkan,” kata Sutriyani Lumula saat menutup evaluasi penggunaan buku KIA/KMS yanh Bertempat di Grand Amalia Hotel.

Disisi lain, Sutri juga menerangkan bahwa Buku KIA mengintegrasikan beberapa catatan kesehatan di komunitas seperti Kartu Menuju Sehat (KMS) untuk mengukur pertumbuhan dan perkembangan bayi balita, kartu imunisasi, kartu ibu dan beberapa hal lainnya.

Buku KIA berisi informasi penting mengenai kesehatan ibu dan anak yang perlu dilakukan oleh ibu, suami dan keluarganya secara singkat dan padat, termasuk mengenai kewaspadaan keluarga dan masyarakat akan kesakitan dan masalah kegawatdaruratan pada ibu hamil, bayi baru lahir dan balita, sehingga pada akhirnya buku KIA menyumbang penurunan angka kematian bayi dan balita,” pungkasnya.

Terpantau, Kegiatan turut dihadiri oleh Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat, dr. Roni Imran, Kasie Kesehatan Ibu, Anak dan Gizi, Susanti Pahrun S.ST., dan seluruh petugas gizi dan Bidan dari Puskesmas dilingkungan Dinas Kesehatan Kabupaten Boalemo.

Berita Terkait

PETI dibahas dalam Rapat Forkopimda Kabupaten Boalemo
Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 00:23 WITA

PETI dibahas dalam Rapat Forkopimda Kabupaten Boalemo

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

PETI dibahas dalam Rapat Forkopimda Kabupaten Boalemo

Sabtu, 15 Feb 2025 - 00:23 WITA

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA