Lantik BPD, Anas Jusuf minta BPD Bersinergi dengan Kepala Desa

- Jurnalis

Selasa, 6 Juli 2021 - 15:01 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Pemda Boalemo) – Plt Bupati Boalemo Ir.Anas Jusuf M.Si., melantik dan mengukuhkan Anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) diempat Kecamatan sekaligus selasa 06-07-2021.

Empat kecamatan tersebut yaitu Kecamatan Paguyaman, Paguyaman Pantai, Wonosari dan Kecamatan Dulupi untuk Periode 2021-2026.

Dalam sambutannya, Anas Jusuf menyampaikan bahwa BPD merupakan lembaga perwujudan demokrasi dalam penyelenggaraan Pemerintahan Desa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Anas, BPD berfungsi menampung dan menyalurkan Aspirasi masyarakat desa serta melakukan pengawasaan terhadap Program-Program yang dilaksanakan oleh Pemerintah Desa.

“Anggota BPD harus bersinergi dengan Kepala Desa dalam merencanakan program-program Pembangunan yang akan dilaksanakan di desa,” kata Anas.

selain itu, Ketua DPW PAN Gorontalo itu juga meminta Anggota BPD yang baru dilantik agar segera menyesuaikan dengan kondisi dan lingkungan kerja.

“Karena bapak ibu (Anggota BPD;red) sebagai mitra kerja dari Pemerintah desa. Oleh sebab itu, salah satu faktor kunci keberhasilan dari Program-program yang ada di desa adalah bagaimana dukungan dan kerjasama yang di tunjukan Anggota BPD kepada kepala Desa,” ungkap Wakil Bupati yang naik Tahta itu.

Apalagi, lanjut Anas, dinamika masyarakat saat ini sangat luar biasa hingga dirinya berharap kepada anggota BPD, amanah yang diberikan ini dapat di laksanakan dengan penuh tanggung jawab,penuh ketulusan dan keikhlasan.

“Kalau ini kita lakukan, saya yakin desa, dibawah komunikasi dan koordinasi dengan kepala desa bisa membawa kemajuan, terutama dalam rangka pengelolaan Dana Desa dan pengelolaan Bumdes yang ada di desa masing-masing,” pungkasnya.

Baca Juga :  Sidak di Dukcapil, Anas Jusuf dorong peningkatan Kualitas Layanan Publik

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA