Masih tentang Pilkades E-voting. Kembali, Pemda Boalemo gelar Rapat Forkopimda

- Jurnalis

Sabtu, 3 Desember 2022 - 21:00 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Boalemo) – Dalam rangka membahas pelaksanaan pemilihan Kepala Desa secara E-Voting di 30 desa se-kabupaten Boalemo, Pemerintah Kabupaten Boalemo kembali menggelar rapat Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (FORKOPIMDA), bertempat di ruang kerja Ketua DPRD,sabtu 03-12-2022.

Rapat tersebut dihadiri Penjabat Bupati Boalemo Dr.Hendriwan,M.Si, Ketua DPRD Karyawan Eka Putra Noho,S.Sos., Kapolres Boalemo AKBP.Deddy Herman S.IK., Kajari Tilamuta Yopy Adriansyah,SH.,MH., Sekretaris Daerah Dr.Sherman Moridu S.Pd., MM., para camat dan Pimpinan OPD terkait.

Baca Juga :  Anas Jusuf : Jadikan Isra Mi'raj sebagai Momentum Perbaikan Diri

Pada kesempatan itu, Penjabat Bupati Boalemo Dr.Hendriwan,M.Si menyampaikan terima kasih kepada Forkopimda Kabupaten Boalemo yang telah mendukung pelaksanaan pemilihan kepala desa secara E-voting dikabupaten Boalemo.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terimakasih atas kerjasamanya, kami ucapkan terima kasih kepada Kapolres Boalemo yang sudah turun memantau pelaksanaan Pilkades. terima kasih kepada Ketua DPRD. terimakasih Kepada seluruh Pihak yang sudah terlibat,” ungkap Dr. Hendriwan.

Dr. Hendriwan menerangkan, Pilkades serentak secara E-voting dikabupaten Boalemo akan dilaporkan kepada Pemerintah Pusat dan Kemendagri sebagai inovasi daerah.

Kalau kita sukses melaksanakan pemilihan Kepala desa secara Evoting ini,tentunya hal ini menjadi salah Inovasi Pemerintah Kab.Boalemo yang nantinya akan di laporkan kepemerintah pusat,dikementerian dalam negeri,” pungkas Direktur Pendapatan Daerah Kementerian Dalam Negeri RI itu.

Dirinya berharap pelaksanaan Pemilihan kepala desa secara evoting ini akan berjalan aman dan sukses demi lahirnya pemimpin yang terbaik.

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA