Tes Wawancara PKD, Hairun : Kami akan objektif

- Jurnalis

Selasa, 31 Januari 2023 - 13:01 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Boalemo) – Setelah dilakukan tahapan rekrutmen dan dinyatakan lolos dalam seleksi administrasi, 32 calon Pengawas Kelurahan dan Desa (PKD) Kecamatan Tilamuta ikuti tes wawancara.

untuk Kecamatan Tilamuta sendiri, ada 32 pendaftar dan semuanya lolos berkas. Dan hari ini kita lakukan tes wawancara kepada seluruh calon PKD,” ungkap Hairun Podu saat dihubungi melalui telepon selulernya.

Tes wawancara tersebut dihadiri langsung  oleh Komisioner Bawaslu Kabupaten Boalemo Yuyun Antu itu, hanya 12 orang saja yang akan dinyatakan sebagai peserta terpilih.

Hal iti sudah sesuai dengan regulasi bahwa “setiap desa hanya akan ada pengawas kelurahan dan Desa satu orang saja,” ungkap Koordinator Divisi Penanganan pelanggaran dan penyelesaian sengketa (P3s) Panwascam Tilamuta.

Akan berlangsung selama 2 hari sejak hari ini(31-01-2023), Kepada media ini Hairun Podu membeberkan jadwal desa yang mengikuti tes wawancara tersebut.

“jadi karna kita ada 32 orang pesertanya, kami (Panwascam Tilamuta;red) bagi 2 tahap dan hari ini jadwal dari desa Limbato, ayuhulalo, piloliyanga Modelomo, Hungayonaa dab Pentadu Barat,” kata Hairun.

Diakhir penyampaiannya, Hairun Podu menegaskan bahwa penilaian dalam sambutannya tes itu akan proporsional, profesional dan objektif.

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA