Darwis Moridu “Bersyukur”, kasusnya disidangkan

- Jurnalis

Jumat, 11 September 2020 - 13:40 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id_(Boalemo) – Menjelang Persidangannya terkait Kasus tahun 2010 silam yang diketahui sudah dilimpahkan ke Pengadilan Negeri Kota Gorontalo pekan kamarin, Darwis moridu minta masyarakat tetap jaga stabilitas Daerah.

Kasus dugaan penganiayaan yang menyeret dirinya 10 tahun lalu itu, akan dihadapi dan dirinya mengaku siap menghadiri Sidang Perdana yang dijadwalkan pada hari  selasa tanggal 15 september 2020 nanti.

“saya sudah siap menghadapi sidang hari selasa nanti. sebagai warga negara ,  wajib untuk saya menaati Hukum yang ada di republik ini”. ungkap Darwis seusai menghadiri Sidang paripurna, jumat(11/9).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Darwis Moridu saat diwawancarai awak media. jumat (11/9)

 

Tak hanya siap, berbeda pada umumnya, Bupati yang sering dijuluki Panglima Petani ini dan sangat sederhana itu, bahkan  “bersyukur” atas dilimpahkannya kasus tersebut untuk disidangkan. Pasalnya menurut dia, Ketika kasus dugaan penganiayaan ini disidangkan, Ia akan mendapatkan kepastian Hukum atas dirinya.

“ini akan baik untuk saya. supaya sudah ada kepastian hukum untuk saya. ini kasus 10 tahun lalu sebelum saya jadi Bupati. apapun keputusan hakim itu yang terbaik”.

Menghindari perpecahan dilakangan masyarakat, Darwis mengajak masyarakat Boalemo untuk tetap menjaga keaamanan dan stabilitas daerah. tidak terkontaminasi dengan issu yang beredar dan tetap menjaga kebersamaan demi mewujudkan kabupaten Baolemo yang damai bertasbih.

Baca Juga :  Paripurna Terkahir, Anas Jusuf sampaikan ini

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA