Hindari Gesekan antara pendukung, MARWAH tunda Pendaftaran

- Jurnalis

Senin, 26 Agustus 2024 - 21:09 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Boalemo) – Berdasarkan Analisa dan perkiraan serta Kajian yang dilakukan oleh Pihak Kepolisian Resort (Polres) Boalemo, Pendaftaran oleh Bapaslon Sumarwoto-Nurmawan (Marwah) Resmi ditunda.

Jadi memang dari hasil koordinasi terkait jadwal dan kita analisisa dan kita perkirakan dengan jumlah masa yang banyak, maka kira pasangan calon untuk menjadwalkan kembali,” terang Kapolres Boalemo melalui Kabag Ops, Kompol Hendra Nata Sastra Tambunan SE., MM saat dihubungi senin (26-0-2024) malam.

Pasalnya, sesuai hasil koordinasi dengan pihak KPU, Hendra membeberkan, ada dua Bapaslon yang akan melakukan pendaftaran pada besok hari (senin 27/8) dengan jumlah masa yang terbilang banyak.

Karena dijadwalkan besok dua Bapaslon yang mendaftar dengan jumlah masa yang banyak dan untuk menghindari gesekan. Maka kami menyarankan untuk menjadwalkan kembali,” jelas Hendra.

Maka atas dasar itu, Pihak Kepolisian Resort Boalemo berharap semua Bapaslon bisa kooperatif dan mempertimbangkan semua saran dan masukan dari Kepolisian demi menghindari gesekan antara pendukung.

Sementara itu,  PIC Pendaftaran dari Sumarwoto-Nurmawan (MARWAH) mengaku akan menindaklanjuti masukkan dan saran dari Kepolisian berdasarkan hasil koordinasi dengan 

Kami sudah berkoordinasi dengan pihak kepolisian. Kami sangat mempertimbangkan semua terlebih tentang Stabilitas dan kondusifitas daerah,” kata PIC Tim Marwah, Nuranda Poha saat wawancarai.

Sehingganya, Kepada seluruh pendukung dan simpatisan Marwah, Nanda menyampaikan permohonan maaf dan pengertian terkait langkah tersebut.

Baca Juga :  Pemda Boalemo Bangun Kerjasama dengan Politeknik Gorontalo

Kendati demikian, Nuranda Poha memastikan, Marwah akan tetap dijadwalkan mendaftar sesuai dengan tahapan dari KPU sendiri.

Berita Terkait

Dukungan Penuh untuk Kebijakan Zakat ASN dengan Pendekatan Tegas dan Bijak
Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?
Ketika Zakat Menjadi Pemaksaan: ASN Boalemo Kini Wajib ‘Ikhlas’
Moloopu dan Mopotilolo: Harmoni Tradisi dan Spirit Ramadhan dalam Kepemimpinan Duluo Lo U Limo Lo Pohala’a
Diduga digunakan pada PETI, 3 alat berat ditahan Polres Boalemo. Nasa: Bos-bosnya kemana?
Harapan 100 hari kerja: Menanti “Quick Win” atas Sejumlah Pekerjaan Rumah PAHAM usai dilantik
127 TPK Dikes Boalemo jalani SPK
KPU Boalemo gelar FGD Evaluasi Pemilihan Tahun 2024

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 06:02 WITA

Dukungan Penuh untuk Kebijakan Zakat ASN dengan Pendekatan Tegas dan Bijak

Sabtu, 15 Maret 2025 - 01:31 WITA

Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:44 WITA

Ketika Zakat Menjadi Pemaksaan: ASN Boalemo Kini Wajib ‘Ikhlas’

Rabu, 5 Maret 2025 - 23:23 WITA

Moloopu dan Mopotilolo: Harmoni Tradisi dan Spirit Ramadhan dalam Kepemimpinan Duluo Lo U Limo Lo Pohala’a

Jumat, 21 Februari 2025 - 18:46 WITA

Diduga digunakan pada PETI, 3 alat berat ditahan Polres Boalemo. Nasa: Bos-bosnya kemana?

Berita Terbaru

Daerah

Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?

Sabtu, 15 Mar 2025 - 01:31 WITA