Peringati HUT Bhayangkara Ke-75, Polres Boalemo Gelar Vaksinasi Massal

- Jurnalis

Sabtu, 26 Juni 2021 - 10:45 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Boalemo) – Pemerintah nampaknya akan terus-menerus memerangi Penyebaran Corona Virus Disease 2019 atau yang lebih dikenal dengan Covid-19.

Tak hanya menjadi tugas besar dari Pemerintah Pusat, Pemerintah Daerah seluruh pelosok negeri terus bergandengan tangan dalam memutus penyebaran virus yang sudah menjadi Pandemi ini dengan melakukan vaksinasi kepada masyarakat.

Bertempat di lapangan Polres Boalemo, pagi tadi, Polres Boalemo bersama Pemerintah Daerah dan seluruh unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) gelar Vaksinasi Massal untuk masyarakat Kabupaten Boalemo, Sabtu 26-06-2021.

Terpantau media ini, nampak masyarakat sangat antusias mengikuti tahapan demi tahapan untuk menerima penyuntikan dari Tim Vaksinasi Dinas Kesehatan Kabupaten Boalemo.

Hal itu juga dibuktikan dengan adanya 2 Lokasi lainnya yakni di Polsek Paguyaman dan Lapas Boalemo selain di Polres Boalemo.

Disela-sela Giat dalam rangka memperingati HUT Bhayangkara Ke-75 tahun 2021, Kapolres Boalemo AKBP Ahmad Pardomuan S.IK.,MH., tak henti-hentinya mengajak masyarakat agar tidak takut terhadap Vaksinasi.

“Dalam Rangka memperingati Hari Ulang Tahun Bhayangkara Ke-75 tahun 2021 ini, kami melaksanakan Vaksinasi massal untuk masyarakat Kabupaten Boalemo. Alhamdulillah Pemerintah Daerah dan Forkopimda sangat mendukung kegiatan ini. Sehingga masyarakat jangan takut dengan vaksin, karena vaksin ini sangat aman dan halal,” ungkap Ahmad Pardomuan

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA