Presentasi Vaksinasi Pegawai lebih Kecil dari Lansia, Eka Putra minta Sekda turun tangan

- Jurnalis

Jumat, 25 November 2022 - 18:19 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (DPRD Boalemo) – Minimnya presentase ASN dan Tenaga Kontrak yang sudah melakukan Vaksinasi dosis 2 dan 3 (Boster), Ketua DPRD minta Sekretaris Daerah untuk turun tangan.

ini berdasarkan data dari Dikes, ASN sebagai Pelayan Publik masih kecil presentasenya. Harusnya ASN yang melakukan pelayanan kepada masyarakat, harus menjadi contoh,” kata ketua DPRD Eka Putra Noho dalam Rapat Koordinasi dan Evaluasi Covid-19 Tingkat Kabupaten Boalemo, jumat 25-11-2022.

Pasalnya, Menurut Eka Putra, Kepolisian dan Jajaran TNI yang bekerjasama dengan tenaga medis Dinas Kesehatan dan Puskesmas selalu Totalitas dalam meningkatkan jumlah masyarakat untuk di Vaksin, namun ASN dilingkungan Pemerintah Daerah malah belum divaksin lanjutan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rasa takut untuk divaksin harus dihilangkan. Lansia saja untuk kabupaten Boalemo menjadi persentase tertinggi untuk skala Provinsi. ASN dilingkungan Pemerintah Daerah yang melakukan pelayanan harus lebih berani dari masyarakat yang lanjut usia. Kita harus malu kepada TNI dan Polri, mereka sudah totalitas dalam vaksinasi ini,” terang Eka Putra.

Oleh karenanya, Pada kesempatan itu, Eka mengucapkan terimakasih kepada seluruh Tenaga Medis, TNI/Polri, dan khususnya masyarakat yang sudah menjalankan program pemerintah pusat itu.

Tak lupa saya (Eka Putra;red) berterima kasih kepada Tenaga medis meski banyak tantangan dilapangan, Kepolisian dan TNI juga terima kasih. semoga sinergitas ini bisa mewujudkan capaian target di bulan Desember nanti,” harap Politisi Partai Banteng moncong putih itu.

Bahkan, jelang reses di Bulan Desember nanti, dirinya meminta Tenaga medis melalui Dinas kesehatan dan Puskesmas, agar mendampingi anggota legislatif dan membuka layanan vaksinasi karena akan melibatkan masyarakat.

Bulan Desember nanti, kami 25 anggota DPRD akan melaksanakan Reses. tolong kami didampingi oleh tenaga medis. kami kan mengundang masyarakat, jadi nakes bisa membuka layanan vaksinasi disitu, ini juga merupakan satu langkah kita untuk mendongkrak presentase capaian kita (Kabupaten Boalemo;red).” tutupnya.

Turut dihadiri, Sekretaris Daerah, Kejari Boalemo, Kapolres Boalemo, Ketua PN, Kadis Kesehatan, Camat, Kepala Puskesmas, dan pimpinan OPD, Kabupaten Boalemo berkomitmen untuk mencapai target sesuai ketentuan pada bulan Desember nanti, sembari menekankan kepada Dinas Kesehatan data (by name by adress)

Baca Juga :  Jumlah kasus Malaria Terjadi Kenaikan. Sutriyani Lumula imbau masyarakat jaga kesehatan Lingkungan

Berita Terkait

PETI dibahas dalam Rapat Forkopimda Kabupaten Boalemo
Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 00:23 WITA

PETI dibahas dalam Rapat Forkopimda Kabupaten Boalemo

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

PETI dibahas dalam Rapat Forkopimda Kabupaten Boalemo

Sabtu, 15 Feb 2025 - 00:23 WITA

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA