Sekian Lama hanya menjadi Plt, Anas Akhirnya jadi Bupati Boalemo Defenitif

- Jurnalis

Kamis, 11 November 2021 - 10:39 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Boalemo) – Diberhentikannya Darwis Moridu dari jabatan sebagai Bupati Boalemo karena tersangkut kasus pidana sebelum menjadi Bupati Kabupaten Boalemo, membuat Wakil Bupati Anas Jusuf  yang harus naik secara otomatis menjadi Bupati manggantikan Darwis Moridu secara defenitif.

Anas menjadi Bupati menggantikan Darwis Moridu, Berdasarkan Surat Keputusan Menteri Dalam Negeri (Kemendagri) Nomor 131.75.4874 Tahun 2021 tentang Pengesahan Pemberhentian Bupati Boalemo Darwis Moridu dan penunjukan Anas Jusuf sebagai Bupati Boalemo sampai dilantik menjadi bupati periode masa jabatan tahun 2017-2022 nanti.

Baca Juga :  Meks Lagibu: Pilkada Boalemo tak ada Sengketa

Dasar surat itulah Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Boalemo secara resmi memberhentikan Bupati non aktif Darwis Moridu dari jabatannya sebagai bupati pada Selasa (9/11) kemarin melalui Rapat Paripurna.

Hal itu disampaikan oleh Kepala Bagian Pemerintahan Boalemo Nurdin Djaini di Kantor Buapti Kabupaten Boalemo.

“Saya sudah sampaikan sama pak Sekwan, Burhan Hinta untuk mempercepat proses pengusulan Bupati Definitif Boalemo kepada Kemendagri melalui pemerintah provinsi. Supaya pak Gubernur dapat melantik Bupati Anas Jusuf sebagai bupati definitif,”  ungkap Nurdin, Kamis (11/11).

Berita Terkait

PETI dibahas dalam Rapat Forkopimda Kabupaten Boalemo
Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 00:23 WITA

PETI dibahas dalam Rapat Forkopimda Kabupaten Boalemo

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

PETI dibahas dalam Rapat Forkopimda Kabupaten Boalemo

Sabtu, 15 Feb 2025 - 00:23 WITA

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA