SPM Kesehatan Capai dengan Predikat Tuntas Utama

- Jurnalis

Senin, 11 Desember 2023 - 23:48 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Dikes Boalemo)    Standar Pelayanan Minimal (SPM) merupakan ketentuan mengenai jenis dan mutu pelayanan dasar yang berhak diperoleh setiap warga secara minimal. Pelayanan dasar merupakan bagian dari pelaksanaan urusan wajib pemerintah daerah.

Berhasil menerapkan layanan yang baik, Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Boalemo, Sutriyani Lumula, mengatakan bahwa Standar Pelayanan Minimal (SPM) di Bidang Kesehatan, di Kabupaten Boalemo mencapai Tuntas Utama.

Tahun ditahun 2023 ini capain SPM kita Tuntas Utama yaitu kurang lebih 96 persen. Dan itu sudah diinput di Bangda Kementrian Dalam Negri,” Ungkap Sutri, Senin (11/12/2023) saat ditemui seusai membuka minkok di kecamata Dulupi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sutriyani menjelaskan bahwa target capain SPM seharusnya 100 persen. Namun, ada beberapa indikator yang tidak bisa dicapai sampai 100 persen.

Memang kita tidak bisa mencapai seratus persen, karena ada beberapa indikator SPM tidak bisa tercapai, seperti angka kematian ibu hamil walaupun kita sudah berusaha untuk menekan, namun  kita tidak bisa memprediksi kematian,” Ungkapnya.

Dirinya juga mengungkapkan bahwa pencapaian kinerja pemerintah daerah di bidang pelayanan kesehatan di tahun 2023 sudah maksimal.

Baca Juga :  Target WTP ke-6, Dr Hendriwan minta Sinergitas ASN Boalemo dipertahankan

Berita Terkait

Ramadhan, THR dan Berkah Komunisme
Optimalisasi Penghimpunan Zakat Melalui UPZ Kecamatan Berbasis AGPAI dan IPARI
Dukungan Penuh untuk Kebijakan Zakat ASN dengan Pendekatan Tegas dan Bijak
Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?
Ketika Zakat Menjadi Pemaksaan: ASN Boalemo Kini Wajib ‘Ikhlas’
Diduga digunakan pada PETI, 3 alat berat ditahan Polres Boalemo. Nasa: Bos-bosnya kemana?
127 TPK Dikes Boalemo jalani SPK
KPU Boalemo gelar FGD Evaluasi Pemilihan Tahun 2024

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 00:34 WITA

Ramadhan, THR dan Berkah Komunisme

Senin, 17 Maret 2025 - 00:14 WITA

Optimalisasi Penghimpunan Zakat Melalui UPZ Kecamatan Berbasis AGPAI dan IPARI

Sabtu, 15 Maret 2025 - 01:31 WITA

Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:44 WITA

Ketika Zakat Menjadi Pemaksaan: ASN Boalemo Kini Wajib ‘Ikhlas’

Jumat, 21 Februari 2025 - 18:46 WITA

Diduga digunakan pada PETI, 3 alat berat ditahan Polres Boalemo. Nasa: Bos-bosnya kemana?

Berita Terbaru

Headline

Ternyata, Korban PETI di Boalemo masih berstatus sebagai Siswa

Jumat, 21 Mar 2025 - 04:27 WITA

Headline

19 Ramadhan, Berbagi Berkah Ala “Papa Papa Senang”

Rabu, 19 Mar 2025 - 21:30 WITA

Advertorial

Ramadhan, THR dan Berkah Komunisme

Senin, 17 Mar 2025 - 00:34 WITA

Daerah

Apakah Saya Berhak Menerima Zakat? Begini Cara Menentukannya

Senin, 17 Mar 2025 - 00:17 WITA