Targetkan WTP ke-4 kali, Anas Jusuf menyambangi BPK RI Perwakilan Provinsi Gorontalo

- Jurnalis

Rabu, 19 Mei 2021 - 12:40 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Pemda Boalemo) – Plt Bupati Boalemo Anas Jusuf didampingi Sekretaris Daerah Sherman Moridu, Plt Kepala BKAD Musafir Bempah, Kepala Inspektorat Sukardi Djakatara dan Sekretaris DPRD Kabupaten Boalemo Burhan Hinta melakukan audiensi dengan BPK-RI perwakilan Provinsi Gorontalo, selasa 19-05-2021.

Audiensi terkait tindak lanjut Laporan Hasil Pemeriksaan Keuangan Tahun Anggaran 2020, disambut langsung Oleh Kepala BPK-RI Perwakilan Provinsi Gorontalo Dwi Sabardiana, diruang kerja Kepala BPK-RI Perwakilan Provinsi Gorontalo.

Baca Juga :  Anas Jusuf bakal "Mengecek" semua OPD

Pada kesempatan itu, Anas Jusuf menyampaikan terima kasih kepada kepala BPK-RI Perwakilan Provinsi Gorontalo Dwi Sabardiana bersama jajarannya yang telah menyambut baik Pemerintah Kabupaten Boalemo dalam rangka melakukan audens terkait tindak lanjut Laporan Hasil Pemeriksanaan Keuangan tahun Anggaran 2020.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tentunya audiens yang dilakukan Pemerintah Daerah ini, untuk memperbaiki administrasi Laporan Hasil Pemeriksaaan Keuangan yang merupakan hasil Pemeriksaan oleh BPK-RI Perwakilan Provinsi Gorontalo pada bulan kemarin,” kata Anas.

Dirinya berharap, tahun ini Pemerintah Kabupaten Boalemo dapat meraih kembali Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) yang ke – 4 kalinya.

Baca Juga :  KPU Boalemo gelar uji Publik Dapil. Bertambah atau tetap?

Tak lupa dirinyasaya menyampaikan terima kepada seluruh OPD yang telah melengkapi Administrasi yang telah di minta oleh BPK-RI Perwakilan Provinsi Gorontalo.

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA