Anas Jusuf Minta warga urus sertifikat tanah melalui Program PTSL

- Jurnalis

Kamis, 27 Januari 2022 - 15:42 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Boalemo) – Bupati Boalemo Ir.Anas Jusuf M.Si dan kepala BPN Kabupaten Boalemo Abdul Manan serta pimpinan OPD mengikuti secara virtual sosialisasi program pendaftaran Tanah  sistematis lengkap tahun 2022,bertempat di ruang vicon kantor Bupati, kamis 27/1/2022.

Sosialisasi tersebut disampaikan Menteri Agraria dan Tata Ruang/ BPN RI Ir.Sofyan A.Djalil,SH,MA. yang di hadiri para gubernur,para Bupati/Walikota dan kepala-kepala BPN se-Indonesia.

Kepada Menteri, Anas mengaku akan menindaklanjuti sosialisasi Program PTSL Menteri Agraria dan tata ruang tersebut.dengan mengadakan rapat dengan perwakilan pimpinan OPD dan para camat se-kabupaten Boalemo yang dihadiri kepala BPN Boalemo Abdul Manan.

Pada kesempatan itu, Bupati Boalemo Ir.Anas Jusuf,M.Si menyampaikan bahwa  Program Pendaftaran Tanah Sistematis lengkap (PTSL) sangat penting bagi Pemerintah dan masyarakat, terutama masyarakat yang belum memiliki sertifikat tanah dan juga aset pemerintah daerah yang belum tersertifikat.

Badan Pertanahan Kab.Boalemo sudah memback up kegiatan kita, mungkin saja kita yang kurang agresif. Sehingga terkesan penguasaan legalitas lahan itu, sangat lambat,” ungkap Anas

Selain itu, Bupati Anas Jusuf membeberkan bahwa total aset Pemerintah Daerah itu, ada 930, yang tersertifikat baru 81 aset,itupun tahun 2019 yang tersertifikat 11 aset dan tahun 2020 ada 70 aset.

saya berharap bidang pertanahan itu, ada target kwantitatif jangan hanya sifatnya kwalitatif dan tahun ini bidang pertanahan harus punya target lebih dari tahun-tahun sebelumnya, karena aset kita masih 849 yang belum tersertifikat. Saya juga, berharap kepada masyarakat Boalemo, yang tanahnya belum memiliki sertifikat agar segera mengurus sertifikatnya melalui program pendaftaran tanah sistematis lengkap di di Kantor Pertanahan Boalemo,”pungkasnya.

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA