Dr. Hendriwan pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat

- Jurnalis

Senin, 17 April 2023 - 11:55 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Pemda Boalemo) – Kepolisian Resor (Polres) Boalemo melaksanakan Apel Gelar Pasukan operasi ketupat yang berlangsung di Halaman Polres Boalemo, Senin 17-04-2023.

Penjabat Bupati Boalemo, Dr. Hendriwan bertindak sebagai inspektur dalam Apel Gelar Pasukan tersebut, serta diikuti oleh Kapolres Boalemo, Dandim 1316 Boalemo, Jasa Raharja, serta jajaran pejabat Polres Boalemo.

Dalam sambutannya, Penjabup Hendriwan menyampaikan, apel gelar pasukan merupakan bentuk pengecekan akhir kesiapan pelaksanaan operasi ketupat otanaha 2023.

Polri bersama stakeholder terkait berkomitmen untuk melaksanakan pengamanan secara lebih optimal, melalui operasi terpusat dengan sandi Ketupat 2023,” ucap Hendriwan.

Menurut Hendriwan, operasi ketupat tersebut akan berlangsun selama 14 hari terhitung mulai tanggal 18 April sampai dengan 1 Mei 2023.

Ditempat yang sama, Kapolres Boalemo, melalui Kabag OPS AKP Komang Saptapramana S.I.K., menjelaskan, operasi ketupat kali ini melibatkan personel gabungan yang terdiri dari TNI-Polri, BNPB, Jasa Raharja, Satpol PP, Dinas Kesehatan, serta mitra Kamtibmas lainya.

Para personel tersebut nantinya akan menempati 4 pos dengan rincian 2 Pos Pengamanan 1 Pos Pelayanan serta 1 Pos Terpadu,” jelasnya.

Sementara untuk persoalan laka lantas, pihaknya mengaku akan melakukan langkah-langkah preventif dengan menempatkan personel dan melengkapi rambu pada titik-titik rawan kecelakaan.

Berita Terkait

Ramadhan, THR dan Berkah Komunisme
Apakah Saya Berhak Menerima Zakat? Begini Cara Menentukannya
Optimalisasi Penghimpunan Zakat Melalui UPZ Kecamatan Berbasis AGPAI dan IPARI
Dukungan Penuh untuk Kebijakan Zakat ASN dengan Pendekatan Tegas dan Bijak
Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?
Ketika Zakat Menjadi Pemaksaan: ASN Boalemo Kini Wajib ‘Ikhlas’
Diduga digunakan pada PETI, 3 alat berat ditahan Polres Boalemo. Nasa: Bos-bosnya kemana?
Harapan 100 hari kerja: Menanti “Quick Win” atas Sejumlah Pekerjaan Rumah PAHAM usai dilantik

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 00:34 WITA

Ramadhan, THR dan Berkah Komunisme

Senin, 17 Maret 2025 - 00:17 WITA

Apakah Saya Berhak Menerima Zakat? Begini Cara Menentukannya

Senin, 17 Maret 2025 - 00:14 WITA

Optimalisasi Penghimpunan Zakat Melalui UPZ Kecamatan Berbasis AGPAI dan IPARI

Sabtu, 15 Maret 2025 - 01:31 WITA

Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:44 WITA

Ketika Zakat Menjadi Pemaksaan: ASN Boalemo Kini Wajib ‘Ikhlas’

Berita Terbaru

Headline

Ternyata, Korban PETI di Boalemo masih berstatus sebagai Siswa

Jumat, 21 Mar 2025 - 04:27 WITA

Headline

19 Ramadhan, Berbagi Berkah Ala “Papa Papa Senang”

Rabu, 19 Mar 2025 - 21:30 WITA

Advertorial

Ramadhan, THR dan Berkah Komunisme

Senin, 17 Mar 2025 - 00:34 WITA

Daerah

Apakah Saya Berhak Menerima Zakat? Begini Cara Menentukannya

Senin, 17 Mar 2025 - 00:17 WITA