Ferbiani Biya: Verfak Dukungan Bapaslon Independen, Masyarakat merespon Baik

- Jurnalis

Minggu, 23 Juni 2024 - 22:51 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Boalemo) – Dalam rangka memaksimalkan tahapan Pilkada Tahun 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Boalemo melakukan verifikasi faktual dukungan bakal pasangan calon perseorangan di seluruh wilayah Kabupaten Boalemo melalui PPS yang dimonitoring langsung oleh Anggota KPU Kabupaten Boalemo.

Berdasarkan wilayah dampingan, Anggota KPU Boalemo, Febriani Selvia Biya turun langsung bersama tim verifikator di Desa Botumoito dan Desa Hutomonu, Kecamatan Botumoito, pada (Minggu,23/06,2024).

Komisioner yang akrab disapa iyan itu mengungkapkan, animo masyarakat dalam penyambutan Pilkada Tahun 2024 sangat membantu penyelenggara dalam melaksanakan tugasnya dilapangan.

Masyarakat sangat ramah dalam menyambut kami dalam melakukan verfak, tak ada kesulitan yang kami hadapi karena respon masyarakat sangat baik. Ini juga membuat penyelenggara semangat meskipun diguyur hujan dalam melaksanakan tugas,” Ucapnya.

Satu-satunya komisioner perempuan itu juga mempertegas, Tujuan dari monitoring itu adalah memastikan semua tahapan Verifikasi Faktual dijalankan dengan benar dan transparan dan memastikan bahwa setiap tahapan verifikasi berjalan sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Iyan menguraikan, Adapun beberapa aspek penting dalam Verifikasi Faktual antara lain;

1. Penggunaan ID Card oleh verifikator.

2. Kelengkapan alat kerja verifikator.

3. Prosedur penyampaian maksud kedatangan verifikator kepada pendukung.

4. Permintaan identitas kependudukan dari pendukung.

5. Dokumentasi proses verifikasi oleh verifikator.

6. Penyusunan rekap progres harian oleh verifikator.

7. Penyerahan Lembar Kerja harian ke PPK oleh desa.

Terakhir, Dirinya berharap, tak hanya penyelenggara, juga seluruh unsur bahu-membahu dalam menyukseskan pesta demokrasi yang akan dilaksanakan pada 27 November Tahun 2024 itu.

Berita Terkait

Ramadhan, THR dan Berkah Komunisme
Optimalisasi Penghimpunan Zakat Melalui UPZ Kecamatan Berbasis AGPAI dan IPARI
Dukungan Penuh untuk Kebijakan Zakat ASN dengan Pendekatan Tegas dan Bijak
Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?
Ketika Zakat Menjadi Pemaksaan: ASN Boalemo Kini Wajib ‘Ikhlas’
Diduga digunakan pada PETI, 3 alat berat ditahan Polres Boalemo. Nasa: Bos-bosnya kemana?
Harapan 100 hari kerja: Menanti “Quick Win” atas Sejumlah Pekerjaan Rumah PAHAM usai dilantik
127 TPK Dikes Boalemo jalani SPK

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 00:34 WITA

Ramadhan, THR dan Berkah Komunisme

Senin, 17 Maret 2025 - 00:14 WITA

Optimalisasi Penghimpunan Zakat Melalui UPZ Kecamatan Berbasis AGPAI dan IPARI

Minggu, 16 Maret 2025 - 06:02 WITA

Dukungan Penuh untuk Kebijakan Zakat ASN dengan Pendekatan Tegas dan Bijak

Sabtu, 15 Maret 2025 - 01:31 WITA

Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?

Jumat, 21 Februari 2025 - 18:46 WITA

Diduga digunakan pada PETI, 3 alat berat ditahan Polres Boalemo. Nasa: Bos-bosnya kemana?

Berita Terbaru

Advertorial

Ramadhan, THR dan Berkah Komunisme

Senin, 17 Mar 2025 - 00:34 WITA

Daerah

Apakah Saya Berhak Menerima Zakat? Begini Cara Menentukannya

Senin, 17 Mar 2025 - 00:17 WITA

Daerah

Dilema ASN: Zakat atau Gaji yang Ditahan?

Sabtu, 15 Mar 2025 - 01:31 WITA