Tegas, Setelah Lantik 2 Pj.Kepala Desa, Anas Sampaikan Hal Ini !!

- Jurnalis

Rabu, 27 April 2022 - 00:41 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Trilogis.id (Boalemo) – Dalam rangka pengisian kekosangan jabatan menjelang pilkades, Bupati Boalemo Ir.Anas Jusuf melantik Muthalib,S.Pd,MM sebagai kepala desa Diloato Kec.Paguyam dan Penjabat Kepala Desa Dulohupa Kec.Wonosari,
bertempat di ruang vicon Kantor Bupati, (Rabu,27/4/2022).

Pelantikan tersebut dihadiri langsung oleh Sekretaris Daerah Dr.Sherman Moridu,S.Pd,MM,Asisten I Setda Boalemo   Dra.Roswita Manto,M.Si,Kadis Sosial PMD dan Sosial Dra Mondru Mopangga,Camat Wonosari Lukman Amu dan Camat Paguyaman.

Pada kesempatan itu, Bupati Boalemo Ir.Anas Jusuf,M.Si menyampaikan, Penjabat kepala desa yang dilantik harus mampu menyesuaikan dengan karakter masyarakat. Terlebih lagi, Desa Diloato melekat dengan konflik kelompok  masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di setiap desa itu pasti Ada yang pro dan ada yang kontra.  Terlebih lagi ada kasus yang terjadi kepada kepala Desa yang sebelumnya,” Ujar Anas.

Olehnya tambah Anas, tugas penjabat kepala desa sekarang cukup berat,tetapi tugas pertama yang dilaksanakan adalah mempersatukan kedua kelompok masyarakat yang pro dan kontra.

Saya yakin pak mulyadi mampu,karena beliau dari mantan camat,di desa diloato itu agak tajam perbedaan pendapat. Tetapi saya yakin, masyarakat diloato akan menerima ini dengan ikhlas,” Ungkapnya

Anas membeberkan, Pihak Pemda sudah berdiskusi banyak dengan kedua kelompok tersebut, baik yang pro maupun kontra. Diantara yang berkonflik sudah sepakat dengan penjabat kepala Desa yang dilantik untuk menyelesaikan konflik yang terjadi.

Disana juga ada beberapa point yang disampaikan masyarakat terkait kebijakan kepala desa sebelumnya yang mungkin tidak sesuai dengan aturan yang ada,” Kata Anas.

Tolong diluruskan, misalnya dalam pemberian bantuan kepada masyarakat. Dalam pemberian bantuan ini ada informasi,mungkin terdapat hal-hal yang perlu dibenahi lagi. Karena ini aspirasi masyarakat, maka wajib saya sampaikan secara terbuka kepada penjabat kepala desa Diloato,”Tambahnya.

Terakhir, Anas berharap, kedua penjabat kepala desa agar mematuhi fakta integritas yang telah di sepakati. Karena fakta integritas ini hukum tertinggi, ada beberapa kepala desa yang terjerat dengan isi Fakta integritas. Dirinya minta itu benar-benar dipahami dengan baik.

Baca Juga :  Tepat 51 tahun PDI-Perjuangan, Pekikan Merdeka menggema di Boalemo

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA