Rusli Habibie : Jangan pernah meninggalkan Rakyat

- Jurnalis

Jumat, 24 Juli 2020 - 12:37 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPD I Golkar Prov.Gorontalo saat membuka Musda V Golkar Boalemo. foto : kk enda

Ketua DPD I Golkar Prov.Gorontalo saat membuka Musda V Golkar Boalemo. foto : kk enda

Trilogis.id_(Politik) – Ketua DPD I Partai Golongan Karya Provinsi Gorontalo, Rusli Habibie Buka Musyawarah Daerah (Musda) ke-V Golkar Kabupaten Boalemo, jumat 24-7-2020.

Tercacat sebagai Daerah yang terus mengalami peningkatan Covid-19, Rusli Habibie kembali mengingatkan pentingnya mematuhi Protokol Kesehatan.

” Kasus Positif Covid -19 di Boalemo jangan dianggap enteng.jangan lelah dan tdak henti-hentinya mawas diri dengan mematuhi Protokol Kesehatan”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rusli juga mengajak semua lapisan masyarakat untuk bersinergi bergandengan tangan dalam upaya menutus penyebaran Covid-19.

Baca Juga :  Sherman Moridu harap Konsultasi Publik RKPD dapat mengevaluasi kinerja Pemerintahan DAMAI

Selain itu, Rusli yang juga sebagai Gubernur Gorontalo menegaskan kepada seluruh kader menjadi Garda Terdepan untuk membantu Pemerintah melakukan sosialisi dan mengawasi masyarakat yang tdak mematuhi protokol kesehatan guna menekan Penyebaran Covid-19 di Bumi Damai Bertasbih

Kepada Pengurus DPD II Golkar Boalemo Rusli berpesan agar musda kali ini (V) Harus melahirkan pemimpin yg baik dicintai dan mencintai rakyat.

Baca Juga :  Sebut Darwis Moridu tak tau diri, Darwin Mooduto : Anak kecil tau apa?

“Besar Harapan saya, Musda kali ini melahirkan Pemimpin yang mencintai dan dicintai Rakyat. jangan Pernah meninggalkan rakyat” tutupnya.

Ketika diwawancarai seusai acara pembukaan Musyawarah Daerah, Rusli menegaskan tidak akan melakukan intervensi dan memebri keleluasaan untuk msaing-masing PK (Pengurus Kecamatan) untuk memilih. agar Pemimpin yang nanti akan memimpin Golkar Boalemo kedepan adalah soso yang mencintai dan dicintai Rakyat

Berita Terkait

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan
Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27
Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan
Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II
Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II
Isra Miraj 1446 H dan Du’a Lo Lipu oleh Pemda Boalemo
Sutri Lumula: Pentingnya Sinergitas Dokter dan Nakes untuk layanan kesehatan masyarakat
Taklukan Lawan, Mahardika FC melaju ke Babak Semi Final dalam Solaria Cup II

Berita Terkait

Sabtu, 8 Februari 2025 - 11:18 WITA

Sutri Lumula: Dengan SiRUP, Informasi Pengadaan dan Yankes bisa lebih Terintegrasi, Efisien dan Transparan

Jumat, 7 Februari 2025 - 14:01 WITA

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Senin, 3 Februari 2025 - 14:26 WITA

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Minggu, 2 Februari 2025 - 19:48 WITA

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:43 WITA

Menang 2-0, Elang Biru Boalemo melenggang mulus ke Final Solaria Cup II

Berita Terbaru

Advertorial

Pemda Boalemo Terima Mahasiswa KKD UMG Angkatan-27

Jumat, 7 Feb 2025 - 14:01 WITA

Advertorial

Dr. Sherman Moridu minta Disiplin ASN ditingkatkan

Senin, 3 Feb 2025 - 14:26 WITA

Advertorial

Elang Biru Sukses jadi Jawara di Solaria Cup II

Minggu, 2 Feb 2025 - 19:48 WITA